Mengirim Uang ke Cina - Deposit Rekening

'Deposit Rekening:UnionPay - CNY' memungkinkan Anda untuk mengirim uang langsung ke rekening bank penerima Anda di Cina.
- Hanya memakan waktu beberap menit saja
- Anda hanya perlu nomor kartu UnionPay dan nama penerima (Tersedia Peneribit Debit Card: 12 bank)
- Jumlah deposit dalam mata uang Chinese Yuan (RMB)
Batasan
- 1. Ketentuan
- Penerima Anda haruslah pemegang kartu UnionPay dan berkebangsaan Cina.
- Nama penerima dalam Hanyu Pinyin.
- Sampai 5,000 USD jumlah setara per order
- 2. Informasi Yang Dibutuhkan
- Nama dalam Hanyu Pinyin
- Nomor Kartu UnionPay
- 3. Tersedia Kartu UnionPay
- Bank of China(Kartu Debit)
- Industrial and Commercial Bank of China (Kartu Debit)
- China Construction Bank (Kartu Debit)
- Bank of Communications (Kartu Debit)
- China Everbright Bank (Kartu Debit)
- Guangdong Rural Credit Union (Kartu Debit)
- Harbin Bank (Kartu Debit)
- Henan Rural Credit Union (Kartu Debit)
- Hunan Rural Credit Cooperative (Kartu Debit)
- Linshang Bank (Kartu Debit)
- Qinghai Rural Credit (Kartu Debit)
- Huaxia Bank (Kartu Debit)
Cara Mengirim Uang
-
Membuat OrderSetelah registrasi keanggotaan, mohon pilih opsi pengiriman, dan masukkan informasi dan jumlah uang yang dikirim.
-
Lakukan PembayaranSaat Anda menerima email dari kami, harap lakukan pembayaran melalui transfer bank ke rekening bank enRemit.
-
Order SelesaiKami akan mengirim email saat order selesai. Bank yang membayar akan menyetor ke rekening bank penerima.
Ayo mulai!
-
Masuk atau Daftar
Kirim hingga ¥1,000,000 -
Membuat Order
Kirim hingga ¥100,000